Tips Cara Meninggikan Badan

Tips Cara Meninggikan Badan
Blog Dokter - Tips Cara Meninggikan Badan - Memiliki tinggi badan ideal tentu saja menjadi idaman bagi setiap kita. Dengan tinggi badan proporsional akan menambah daya tarik tersendiri pada penampilan kita. Nah buat Anda sekalian yang merasa tinggi badan belum ideal dan proporsional maka kali ini Blog Dokter akan sedikit membahas mengenai Tips Cara Meninggikan Badan.

Banyak sekali orang mencari informasi mengenai cara meninggikan badan ini, ada berbagai alasan, diantaranya adalah alasan profesi seperti : angkatan bersenjata, model, olahragawan, pilot, security, dll. Namun juga tips cara meninggikan badan ini juga dicari oleh mereka yang merasa masih kurang tinggi untuk alasan penampilan semata.

Perlu Anda ketahui, bahwa secara global yang perlu diperhatikan dalam meninggikan badan adalah dengan memperhatikan postur tubuh, berat badan ideal, dan yang paling penting adalah kualitas tulang, memiliki badan yang tinggi namun tidak didukung dengan berat badan ideal juga akan memberikan kesan "cungkring" pada penampilan Anda, ini menjadi amat sangat tidak menarik. Demikian juga dengan kualitas tulang, badan yang tinggi dengan tulang rapuh akan memberikan dampak yang mengerikan, cidera yang fatal pada tulang-tulang Anda.

Pada masa pertumbuhan tinggi badan akan secara alami bertambah dengan sendirinya, faktor genetik dan kualitas hidup menentukan pada periode ini. Tinggi badan bertambah akan terus dialami pada masa pertumbuhan, tidak perlu adanya kekhawatiran yang mendasar jika Anda masih dalam masa pertumbuhan, namun jika masa pertumbuhan habis (+/- usia 25th ) dan ternyata Anda belum mencapai tinggi badan ideal, maka tips cara meninggikan badan berikut ini perlu Anda perhatikan :

  1. Memperbaiki postur tubuh, tinggi badan ( saat diukur ) dipengaruhi oleh postur tubuh terutama pada bagian tualang belakang, jika Anda bungkuk, maka tinggi akan berkurang, jika Anda memiliki kualitas postur tulang yang sehat, tinggi akan menjadi maksimal. Untuk itu tips cara meninggikan badan yang pertama adalah dengan menjaga gaya hidup, hindari kebiasaan-kebiasaan yang menyebabkan tulang belakang menjadi bungkuk, ini sangat penting pada masa pertumbuhan, karena akan menjadi susah diperbaiki jika masapertumbuhan sudah berhenti.
  2. Asupan Kalsium Yang cukup, pertumbuhan tulang sangat erat kaitanya dengan kalsium, karena kalsium adalah dominan diperlukan untuk menyusun sel-sel tulang, tips meninggikan badan yang kedua adalah dengan cara mengkonsumsi makanan dengan kadar kalsium lebih tinggi , menambah posrsinya.
  3. Berolah Raga Secara Rutin, nah untuk tips cara mennggikan badan yang satu ini tergolong menyenangkan, karena pada olah raga tertentu seperti berenang, bulu tangkis, bola basket, tulang Anda secara oto matis akan mengalami tarik ulur, ini sangat bagus untuk merangsang tulang utnuk membentul sel-sel tulang, tulang yang aktif dirangsang akan lebih baik dibanding tulang yang tidak pernah dirangsang sama sekali. Oleh raga juga mampu membentuk tulang yang padat dan berkualitas, sehingga tulang Anda nanti nya akan lebih kuat.
  4. Lakukan Stretching Rutin, latihan khusus ditujukan untuk meninggikan badan adalah dengan cara penguluran, Anda bisa mempelajari strtching ini dari berbagai e-book gratis yang ada di internet, atau melihat youtube juga bisa, di sana ada banyak cara stretching untuk tujuan meninggikan badan Anda.
  5. Istirahat Yang Berkualitas, nah ini dia yang menjadi kebiasaan yang paling jarang diperhatikan, sesering apapun Anda melakukan latihan untuk meninggikan badan, sebanyak apapun kalsium yang Anda konsumsi akan tidak maksumal hasilnya jiga kualitas istirahat/tidur Anda tidak bagus, tubuh akan memproduksi hormon peninggi badan hanya pada saat Anda tidur. Tips Cara meninggikan badan yang terakhir adalah dengan istirahat cukup ( tidur 8 jam sehari )
Tidak ada cara cepat meniggikan badan yang aman jika Anda mengkonsumsi obat-obatan kimia penambah tinggi badan, residu kimia pada obat peninggi badan sangat berbahaya pada fungsi hati, empedu dan ginjal. Banyak kasus kematian setelah mengkonsumsi obat peninggi bada kimia, berhati-hatilah memilih obat peninggi badan ini, akan lebih baik hindari.Demikian sedikit sharing dari Blog Dokter, semoga bermanfaat, Salam Kesehatan !!! Saya juga mau olah raga dulu ah, biar kualitas tulang makin oke, yuk ikut saya bersepeda...



4 Responses to "Tips Cara Meninggikan Badan"

  1. info yg sangat membantu saya, karena saya adlah salah satu yg memiliki tubuh kurang tinggi, terimakasih infonya. keren banget :-D bantu visit terimakasih

    BalasHapus
  2. sebelumnya perkenalkan sy ana, baik akan bantu memberi masukan ya :)

    Untuk menaikkan berat badan dapat dilakukan dengan mengkonsumsi banyak karbohidrat seperti nasi, lemak, gandum, susu berlemak karena sesuatu yang berlemak itu akan langsung diolah tubuh menjadi daging padat di tubuh jika tubuh masih kurus, namun untuk org yg gemuk makan terlalu byk lemak akan menjadi lemak jenuh timbunan lemak y gan :) agan bisa mengkonsumsi byk nasi, susu, daging sayur roti sampai batas berat badan ideal untuk cowok uyaitu tinggi badan - 110kg ya :)

    Untuk tinggi badan, plate ruas tulang belakang bisa tumbuh lagi gan karena usia masih sgt muda gan,, :) perbanyak makan makanan bergizi dan jgn sering begadang di malam harinya, hormon pertumbuhan di pituitary gland akan menghasilkan enzim somatropin yg berfungsi untuk menaikkan dan memperlebar ruas tulang belakang gan, hormon inilah yg sebenarnya membuat orang tinggi termasuk para atlit ya :)

    kami juga menyarankan agar di pagi harinya lakukanlah olahraga ringan seperti stretching dan hang up yang akan memperlebar ruas tulang belakng dan kaki, apalagi jika disertai dengan pemakaian obat tinggi kami agar tinggi badan dicapai lebih cepat dan efektif

    di http://www.pastitinggi.com, Obat Pastitinggi sudah terbukti menaikkan dan memperpanjang ruas tulang belakang anda karena langsuyng bekerja sewaktu penyerapan, mengaktifkan kelenjar pituitary gland anda untuk memproduksi lbh byk hormon HGH hormon gwrowth somatropin, obat pastitinggi sudah terbukti aman karena berbahan alami dan berbadan izin pom dari RI.

    Sudh banyak orang yang mencoba obat dari pastitinggi.com dan berhasil menaikkan tinggi badan mereka, jadi tnggu apalagi segeralah kunjungi http://www.pastitinggi.com untuk info lebih lanjut atau jika ingin langsung konsultasi dengan staff kami. :)

    BalasHapus
  3. gw nyasar kesini dari google. hebat ne blog bsa ada di pageone dr bnyak pesaing..
    good job brad

    BalasHapus